ini tentangku
Kalau pun hari ini aku satu-satunya orang yang gagal di dunia, tak apa-apa. Selama masih diberi napas, besok aku akan kembali mencoba. Sekarang saatnya menenangkan diri dulu. Menikmati rasa lelah berjuang hari ini. Esok, semoga terbangun dengan tenaga yang baru.
klaten, 22 januari 2021
Komentar
Posting Komentar